Review Buku Khadijah Binti Khuwailid Pustaka AlKautsar



Sungguh Allah memilih Khadijah radiyallahuanha sebagai istri pendamping Rasulullah salallahualaihiwassalam

Apakah Anda Ingin Membaca Kisah Tentang Ummul Mukminin Ini?

Jika IYA, Anda Wajib Membaca Tulisan Ini Sampai Habis.

OK, Saya Ingin Membaca Bukunya Langsung

khadijah bintin khuwailid

Keutamaan Sosok Khadijah binti Khuwailid

Berikut ini adalah keutamaan sosok Ummul Mukminin dari wanita lain di dunia

avatar
Khadijah
binti Khuwailid

Dikenal Sebagai Wanita Suci

Beliau radiyallahuanha selain dikenal sebagai saudagar wanita yang kaya, juga terkenal sebagai wanita suci sebab kepribadiannya yang kuat, sikapnya yang baik, sangat amanah dan teguh pada pendirian.

avatar
Khadijah
binti Khuwailid

Mendapat Salam Dari Jibril

Khadijah adalah wanita yang mendapat salam dari Jibril alaihissalam dan sosok yang membenarkan Jibril adalah malaikat Allah pada rasulullah salallahualaihiwassalam.

avatar
Khadijah
binti Khuwailid

Dijanjikan Allah Istana di Surga

Allah bahkan menjanjikan beliau radiyallahuanha sebuah istana di Surga yang didalamnya tidak ada kelelahan dan jauh dari kebisingan sebagai balasan dari perjuangannya untuk kaum islam.

Inilah Daftar Isi Buku Khadijah binti Khuwailid

Cinta Sejati Rasulullah Salallahualaihiwassalam

Tentang Khadijah

Beliau adalah orang pertama yang masuk Islam, membenarkan dan beriman kepada Rasulullah salallahualaihiwassalam.

Silsilah Nasab Khadijah

Khadijah binti Khuwailid bin Asad bin Abdul Uza bin Qushay bin Kilab. Bertemu dengan Rasulullah pada Qushay bin Kilab

Pada Masa Jahiliyah

Beliau adalah wanita yang dekat dengan sumber-sumber iman. Resah dengan lingkungan jahiliyah dan kesesatan paganisme.

Suami Sebelum Rasulullah

Sebelum menikah dengan Rasulullah salallahualaihiwassalam, Khadijah radiyallahuanha pernah menikah dengan Abu Halah bin Zurarah. Kemudian Atiq bin Aidz Al Makhzumi.

Anak-Anaknya

Dari pernikahan sebelumnya, Ummul Mukminin dikaruniai 3 orang anak. Dan bersama Rasulullah salallahualaihiwassalam dikaruniai 6 orang anak.

Yang Pertama

Beliau adalah wanita pertama yang masuk islam, wanita pertama yang ikut solat dengan Nabi dan wanita pertama yang darinya Rasulullah dikaruniai anak dan cucu.

Dan masih banyak kisah lainnya yang bisa diikuti

Perjalanan kehidupan Khadijah membersamai Rasulullah salallahualaihi wassalam sesuai dengan sumber yang dapat dipercaya dan bisa dilihat di daftar pustaka.

Manfaat Membaca Buku Ini

Buku Khadijah binti Khuwailid. Mengandung Banyak Manfaat Yang Bisa Didapat Untuk Kaum Muslim Terutama Muslimah

buku islami
  • Bisa Menjadi Teladan Bagi Muslimah
  • Menambah Keimanan dan Keyakinan Seperti Khadijah
  • Menambah Semangat Dalam Beribadah
  • Menambah Khasanah Pengetahuan Sirah Nabawiyah
  • Mencontoh Ikhtiar dan Perilaku Khadijah radiyallahuanha

Dan ada banyak manfaat lainnya yang bisa didapat dengan membaca buku ini

SAYA TERTARIK INGIN MEMBELINYA

Informasi dalam artikel ini sesuai dengan isi bukunya


Jika Anda Ingin Bekerjasama Atau Berdiskusi Dengan iwritereview Silakan Klik Tombol di Bawah ini

Contact Me
IWRITEREVIEW
Website Owner

Postingan Terkait

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *